Spesifikasi ViVO Y81 RAM 4GB Kamera 13MP Layar 6.22 Inci Baterai 3260mAh

ViVO Y81 


ViVO Y81 Smartphone Android telah resmi hadir ke pasar ponsel, Spesifikasi ViVO Y81 memiliki layar 6.22" dengan jenis IPS LCD, Y81 mengandalkan chipset Helio P22 MT6762, ponsel ini telah diluncurkan ke pasaran pada bulan Juni 2018, dengan dukungan Network GSM, CDMA, HSPA, LTE.

Y81 menawarkan kamera selfie yang canggih Y81 akan membawakan kamera selfie yang handal dengan AI face beauty yang dapat melakukan indentifikasi terhadap jenis kelamin,tekstur kulit, usia,ataupun warna, serta dapat menyesuaikan kondisi cahaya yang tersedia di lokasi.

Spesifikasi Y81

ViVO Y81
Released : June 2018
Type : IPS LCD
RAM : 3GB / 4GB
Internal : 32GB
External : microSD 256GB
Kunjungi website resmi
6.22 inches Android 8.1 Oreo 13MP / 5MP 3260 mAh
Y81 membawa kamera utama dengan teknologi PDAF terbaru dari Vivo, yang memiliki kemampuan menangkap gambar lebih cepat dan memberikan hasil yang murni dan sempurna.lensa tersebut mampu menghasilkan jepretan foto dengan hasil yang bening.

Y81 akan membawakan tatap muka yang terlihat lebih luas dengan rasio 16:9 yaitu dari layar ke tubuh ponsel 88%, dengan tampilan layar yang longgar akan terasa lebih memuaskan saat mengeprasikan ponsel.

Spesifikasi VIVO Y81 lebih lengkap dapat dapat anda baca pada tabel dibawah ini:

Spesifikasi ViVO Y81

Released
Released June 2018
Color Black, Gold
Network
Techno GSM / CDMA / HSPA / LTE
Dispaly
Type IPS LCD capasitive touchscreen, 16M colors
Protection Corning Gorilla Glass
Size 6.22 inches
Resolution 1520 x 720 pixels
Platform
OS Android 8.1 Oreo
Chipset Mediatek MT6762 Helio P22(12nm)
CPU Octa-core 2.0 Ghz Cortex-A53
GPU PowerVR GE8320
Memory
RAM 3GB/4GB
Internal 16GB / 32GB
Card slot microSD up to 256GB
Camera
Main Camera Single Camera
13MP f/2.2 PDAF
Led flash, panorama, HDR
Video: 1080p@30fsp
Selfie cameraSingle Camera
5MP f/2.2
Sound
Alert types Vibration:MP3,WAV ringtones
Loudspeaker yes
Connectivitas
SIM Hybrid Dual SIM(Nano SIM) dual stand-by
Wifi Yes
Bluetooth 5.0, A2DP, LE
GPS Yes, A-GPS, GLONASS
Radio No
USB microUSB 2.0
Sensors Fingerprint, accelerometer, proximity, compass
Battery
Battery Non-removable Li-Po 3260 mAh

Y81 Dengan Layar Luas


Desain VIVO Y81 hampir sama seperti Y71 dengan bentuk back cover melengkung, namun pada versi Y81 dibuat dengan warna 3D, style curve tersebut dibuat untuk menciptakan kenyaman pada genggaman pengguna.

Y81 dibuat dengan bentangan layar 6.22inci, dengan kerapatan rasio 720 x 1520 pixels, serta dilengkapi dengan setuhan LCD IPS dengan dukungan perlindungan Corning gorilla glass.
tampilan Layar Y81 dibuat menarik dengan adanya Notch atau Poni, yang mana dibalik poni tersebut tersemat sebuah kamera selfi andalan dari Vivo Y81.

Y81 didukung RAM 4GB


VIVO Y81 dapat menjalankan beberapa aplikasi secara bersamaan dengan performa yang stabil dan berjalan cepat, Y81 berjalan pada sistem android 8.1 Oreo dengan dukungan Mediatek MT6762 pada Helio P22, didukung perjalanan Octa-core berkecepatan 2.0 GHz dari Cortex-A53.

Y81 didukung oleh kekuatan RAM yang mumpuni dalam bekerja, dengan ukuran 3GB / 4GB serta memiliki ruang penyimpanan yang disediakan sebesar 32GB, pengguna dapat menambahkan penyimpanan eksternal dengan kartu memori hingga 256GB.

Kelebihan  Y81


Y81 tersedia dalam dua jenis RAM dengan ukuran yang berbeda 3GB dengan Penyimpanan internal 16GB, dan 4GB dengan penyimpanan 32GB, untuk warna yang tersedia yaitu Black dan Gold, dari spesifikasi Y81 dapat disimpulkan bahwa VIVO Y81 memiliki kelebihan diantaranya :
  • Menyajikan antar muka full view dengan layar 6.22inci
  • Desain cover belakang melengkung sanagat nyaman dalam genggaman
  • Dukungan CPU dengan kecepatan 2.0 dapat bekerja lebih cepat
  • Kamera utama didulung lensa 13MP with AI face beauty
  • Jaringan Network suport 4G LTE
  • Mampu menjalankan beberapa aplikasi secara bersamaan
  • Y81 dibekali dengan energi yang cukup besar 3260mAh. dan lain-lain.
Spesifikasi ViVO Y81 diperkuat dengan daya baterai 3260mAh yang telah menggunakan teknologi manajemen pengelolaan daya, sehingga baterai akan tahan dalam watu lebih panjang. Setelah melihat Spesifikasi ViVo V81 tersebut dapat kita bandingkan spesifikasinya dengan seri vivo lainnya.


Disclaimer
Perlu diketahui bahwa semua informasi yang kami sampaikan belum dapat dipastikan 100% akurat
Untuk memastikan informasi yang lebih akurat, pembaca disarankan mengunjungi website resmi produk yang berkaitan
Admin akan berusaha keras untuk mencari informasi yang akurat
Gambar hanya untuk ilustrasi produk dan referensi

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel